Soal Ujian Matematika IPA Kelas 12
Tahun 2017Soal Pilihan Ganda
19. Nilai dari
adalah ..
A. -16
B. -4
C. 4
D. 16
E. 32
Jawaban : A
menggunakan fungsi turunan,
f(x) = x2 - 16
f ' (x) = 2x
g(x) = 1 - (x-3)1/2
g ' (x) = - 1/2 (x-3)-1/2
lim x mendekati 4, masukkan x = 4 ke dalam masing-masing fungsi turunan
f ' (x) = 2x
f ' (x) = 2 . 4
f ' (x) = 8
g ' (x) = - 1/2 (x-3)-1/2
g ' (x) = - 1/2 (4-3)-1/2
g ' (x) = - 1/2 . 1
g ' (x) = - 1/2
f ' (x) / g'(x) = 8 / (-1/2)
f ' (x) / g'(x) = 8 . -2
f ' (x) / g'(x) = - 16
No comments:
Post a Comment