Monday, March 21, 2022

Soal dan Pembahasan Matematika Sukino Kelas X Bab 3 Vektor LKS 3 no 8

Buku Matematika Peminatan Sukino Kelas X

Bab 3 Vektor
LKS 3
Soal dan Jawaban Matematika Kelas X Sukino


A.

8. Perhatikan gambar di bawah ini. P adalah titik tengah dari OA dan Q pada AB sehingga AQ = 3QB



a. Diberikan OA = 5s dan OB = 10t, nyatakan dalam s dan t

(i) AB

(ii) BQ

(iii) OQ

(iv) BP

b. Diketahui BG = λBP dan OG = μOQ. Hitunglah :

(i) λ dan μ

(ii) rasio BG : GP dan OG : GQ


Jawaban :



No comments:

Post a Comment

Search This Blog

Soal Matematika Wajib Kelas X no 16 Penilaian Tengah Semester Genap SMA

 16. Misal f (x) = 1 - x^2 ; g(x) = 3x dan h(x) = 2 - x. Nilai (f o g o h) (1) = … Jawaban :