Tuesday, February 12, 2019

Jawaban Soal Ujian Matematika IPA Kelas 12 no 30 Tahun 2016

Soal Ujian Matematika IPA Kelas 12

Tahun 2016

Soal Pilihan Ganda

30. Sebidang tanah akan dibatasi oleh pagar dengan menggunakan kawat berduri seperti pada gambar. Batas tanah yang dibatasi pagar adalah yang tidak bertembok. Kawat yang tersedia 800 meter. Berapakah luas maksimum yang dapat dibatasi oleh pagar yang tersedia?


A. 80.000 m2
B. 40.000 m2
C. 20.000 m2
D. 5.000 m2
E. 2.500 m2

Jawaban : A

panjang kawat= 800 m

kawat yang digunakan :
2l + p = 800
p = 800 - 2l

luas = p . l
luas = (800-2l) . l
luas = 800l - 2l2

luas akan maksimum, jika turunan luas = 0
0 = 800 - 4 l
4 l = 800
l = 800/4
l = 200 m

jika l = 20, maka p :
p = 800 - 2l
p = 800 - 2.200
p = 800 - 400
p = 400 m

Luas maksimum = p . l = 400 . 200 = 80.000 m2



>>>Soal No.31

No comments:

Post a Comment

Search This Blog

Kisi Kisi PAT Matematika Kelas XI no 150

150. Diketahui fungsi 𝑓(𝑥) = −2𝑥 + 2 , 𝑔(𝑥) = √𝑥^2 , dan ℎ(𝑥) = 𝑥^2 + 2𝑥 + 1 . Tentukan (𝑔 ∘ ℎ ∘ 𝑓)(−2) ! a. 22 b. 32 c. 18 d. 17...