Saturday, March 9, 2024

Kisi Kisi PAT Matematika Kelas XI no 83

83. Diketahui titik P (12,-5) dan A (-2,1). Bayangan titik P oleh dilatasi [𝐴,1/2] adalah …

A. (6, - 5/2)

B. (6, 5/2)

C. (5, -2)

D. (5, 3)

E. (3, 3)


Jawaban :

rumus dilatasi titik (x, y) dengan pusat (a,b) dan faktor skala k :

(x, y) ---> (k (x - a) + a , k (y - b) + b)


dalam hal ini

titik P = (x, y) = (12, -5)

pusat (a,b) = (-2, 1)

dengan faktor dilatasi : k = 1/2


maka bayangan titik P :

P' = (k (x - a) + a , k (y - b) + b)

P' = (1/2 (12 - (-2)) + (-2) , 1/2 (- 5 - 1) + 1)

P' = (1/2 (14) - 2 , 1/2 (-6) + 1)

P' = (7 - 2 , -3 + 1)

P' = (5 , -2)


Jawaban : C

No comments:

Post a Comment

Search This Blog

Soal Matematika Wajib Kelas X no 25 Penilaian Tengah Semester Genap SMA

 25. 2x-7 + (3- 5x)... Jawaban: